Pembelajaran 4
Tanggung Jawab Ade
Oleh Gusti Noor
Sebenarnya Ade tahu dan mengerti, setiap hari Kak Nina selalu membantu Ibu menyiapkan makanan untuk dijual. Mengantarkan ke warung-warung dengan mengendarai sepeda sebelum pergi ke sekolah. Ade juga tahu, Kak Nina sering terlambat tiba di sekolah karenanya. Tetapi anehnya Kak Nina tidak pernah tertinggal pelajarannya. Kak Nina di rumah selalu mengulang pelajaran yang diberikan di sekolah. Dan rasa-rasanya, Kak Nina adalah orang yang paling baik di rumah ini. Dan Ade tidak pernah merasa iri bila Kak Nina dibelikan sesuatu sedang dia sendiri tidak.
Tetapi sekarang ini, pagi hari ini, Ade bersungut-sungut. Kak Nina sakit, berarti tidak berangkat ke sekolah dan tidak ada yang mengantar dagangan ke warung-warung. Ibu sudah lama tidak bisa pergi ke mana-mana karena mudah sakit kepala. Satu-satunya yang bisa diharapkan adalah Ade. ........ dst
Oleh Gusti Noor
Sebenarnya Ade tahu dan mengerti, setiap hari Kak Nina selalu membantu Ibu menyiapkan makanan untuk dijual. Mengantarkan ke warung-warung dengan mengendarai sepeda sebelum pergi ke sekolah. Ade juga tahu, Kak Nina sering terlambat tiba di sekolah karenanya. Tetapi anehnya Kak Nina tidak pernah tertinggal pelajarannya. Kak Nina di rumah selalu mengulang pelajaran yang diberikan di sekolah. Dan rasa-rasanya, Kak Nina adalah orang yang paling baik di rumah ini. Dan Ade tidak pernah merasa iri bila Kak Nina dibelikan sesuatu sedang dia sendiri tidak.
Tetapi sekarang ini, pagi hari ini, Ade bersungut-sungut. Kak Nina sakit, berarti tidak berangkat ke sekolah dan tidak ada yang mengantar dagangan ke warung-warung. Ibu sudah lama tidak bisa pergi ke mana-mana karena mudah sakit kepala. Satu-satunya yang bisa diharapkan adalah Ade. ........ dst
Soal
Ayo Menulis!
Berdasarkan cerpen “Tanggung Jawab Ade”, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut.
Berdasarkan cerpen “Tanggung Jawab Ade”, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut.
1.
Siapa tokoh dalam cerpen “Tanggung jawab Ade”? Ade, Kak Nina, Ibu, Yova,
Vina, Papa Yova, Bik Icih, dan Pak Adi
2.
Berapa anggota keluarga Ade? 4 orang, Ayah Ade, Ibu Ade, Kak Nina, Ade
3.
Siapa yang biasa mengantar kue setiap pagi ke warung-warung? Kak
Nina biasa mengantar kue setiap pagi ke warung-warung .
4.
Apa yang terjadi pada Kak Nina? Kak nina sedang sakit sehingga tidak bisa
mengantarkan kue ke warung-warung.
5.
Bagaimana Ade menolak permintaan itu untuk menggantikan tugas Kak Nina? Ade
berangkat tergesa-gesa. Ada ulangan, begitu alasan yang disampaikannya untuk
menolak tugas yang biasa dilakukan Kak Nina.
6.
Mengapa Ade tidak mau menggantikan tugas Kak Nina? Ade sengaja menolak
tugas itu karena malu. Ia tidak mau teman-temannya melihatnya naik sepeda
sambil membawa keranjang kue-kue.
7.
Di mana Ade menunggu sebelum berangkat ke sekolah? Sebelum berangkat Ade
menunggu di rumah Yova.
8.
Mengapa Ade merasa gundah saat berlangsung pelajaran di sekolah? Ade merasa
gundah saat berlangsung pelajaran di sekolah karena merasa bersalah dan khawatir
Kak Nina tambah parah sakitnya.
9.
Apa yang dilakukan Ade setiba di rumah kembali? Ade meminta maaf kepada Kak
Nina dan mengatakan bahwa tidak ada ulangan. Dia merasa malu untuk menggantikan
tugas Kak Nina mengantarkan kue-kue.
10.
Apa yang dikatakan Kak Nina kepada Ade? Kak Nina mengatakan agar Ade jangan
menangis dan yang penting Ade sudah menyadari kesalahannya dan tak akan
mengulanginya lagi.
Dalam
kehidupan sehari-hari, kita tidak lepas dari kegiatan ekonomi. Apa sajakah
kegiatan ekonomi yang dilakukan sehari-hari? Kegiatan ekonomi meliputi kegiatan
produksi, distribusi, dan konsumsi. Ketiga kegiatan ekonomi ini saling
berkaitan satu sama lain. Satu kegiatan ekonomi terhambat, akan mengganggu
kegiatan ekonomi lainnya.
1. Produksi
Petani menanam padi di sawah, lalu memberi pupuk, dan menyiangi rumput yang tumbuh di sela-sela tanaman padi. Setelah bulir-bulir padi mulai bernas, petani mengusir burung-burung yang berusaha makan bulir-bulir padi itu.
1. Produksi
Petani menanam padi di sawah, lalu memberi pupuk, dan menyiangi rumput yang tumbuh di sela-sela tanaman padi. Setelah bulir-bulir padi mulai bernas, petani mengusir burung-burung yang berusaha makan bulir-bulir padi itu.
2.
Distribusi
Bahan makanan dan pakaian diproduksi di tempat tertentu. Untuk mendatangkan bahan makanan dan pakaian diperlukan kegiatan penyaluran. Kegiatan inilah yang disebut distribusi. Jadi, distribusi adalah kegiatan menyalurkan hasil produksi dari produsen ke konsumen. Orang yang melakukan kegiatan ini disebut distributor.
3. Konsumsi
Bahan makanan dan pakaian diproduksi di tempat tertentu. Untuk mendatangkan bahan makanan dan pakaian diperlukan kegiatan penyaluran. Kegiatan inilah yang disebut distribusi. Jadi, distribusi adalah kegiatan menyalurkan hasil produksi dari produsen ke konsumen. Orang yang melakukan kegiatan ini disebut distributor.
3. Konsumsi
No comments:
Post a Comment