Monday 8 November 2021

MATERI AJAR, SENIN 8 NOVEMBER 2021

PEMBELAJARAN JARAK JAUH JENIS DARING KURIKULUM 2013


Hari/Tanggal             : Senin, 8 November 2021

Kelas/Semester          : 2/1

Tema 4                    : Hidup Bersih dan Sehat 

Subtema 4                : Hidup Bersih dan Sehat di Tempat Umum 

Pembelajaran            : 1

 

Assalamu'alaikum wr wb...


 
Apa kabar anak-anak bu guru di rumah ? semoga anak sholih sholihah semua selalu dalam keadaan sehat wal’afiyat dan tetap dalam lindungan Allah SWT ya, amiin ....
 
Sebelum memulai pembelajaran kita hari ini ayo kita buka dengan lafadz basmallah, dan berdoa ya.. 
 

 Hari ini kita akan melanjutkan pembelajaran kita ya. Nah di pembelajaran sebelumnya  kita sudah membahas tentang ""memahami sikap kebersamaan dalam bermain, mencari informasi dari teks dan gambar yang diamati, dan menentukan ruas garis, sisi, dan banyak titik sudut pada bangun ruang"


Setelah belajar  hari ini Ibu guru harapkan kalian dapat memahami
  • mencari informasi dari teks dan gambar yang diamati
  • memahami cara maembuat hiasan daun kering
  • menentukan ruas garis, sisi, dan banyak titik sudut pada bangun ruang.
Oke sebelum memulai pembelajaran persiapkan diri kalian dengan mandi, sarapan, sholat dhuha, murojaah dan menonton video tausiah dahulu ya sayang. Selanjutnya silahkan perhatikan materi berikut ini, tetap semangat dan jangan lupa berdoa sebelum belajar ya.

Bacalah teks berikut dengan nyaring!



























Dapatkah kamu menemukan informasi dari teks bacaan di atas. Coba ceritakan kepada salah satu anggota keluargamu ya!

Perhatikan gambar berikut!








































Keterangan di atas menunjukkan alat dan cara unntuk membuat hiasan dari daun kering. Ternyata daun kering yang biasanya hanya dikira sebagai sampah dapat dijadikan hiasan dan menghasilkan karya yang indah. 

Amati hasil karya Dayu dan teman-teman berikut!












Dayu dan teman-teman membuat hiasan berupa vas bunga. 
Vas bunga berbentuk balok. 
Balok merupakan contoh bangun ruang. 
Bangun ruang mempunyai rusuk, sisi, dan titik sudut. 
Masih ingatkah kamu dengan banyak rusuk, sisi, dan titik sudut pada balok? 

Perhatikan kembali gambar di bawah dengan teliti!









Agar kamu lebih memahami pembelajran hari ini yuk simak video pembelajaran kita hari ini!




LATIHAN 

Tuliskan sola dan jawaban pada soal di bawah ini di buku tulismu menggunakan huruf tegak bersambung, jangan lupa berikan keterangan hari dan tanggal ya!

Jawablah pertanyaan di bawah ini!
  1. Mengapa kelestarian hutan wajib dijaga? ...
  2. Apa contoh manfaat hutan bagi kehidupan kita?...
  3. Tuliskan alat dan bahan yang digunakan untuk membuat hiasan dari daun kering! ...
  4. Bahan yang digunakan untuk menempel daun kering pada pola gambar yang telah ditentukan adalah? ...
  5. Perhatikan gambar di bawah ini dan tentukan banyak rusuk, banyak sisi dan titik sudut pada bangun datar di bawah ini!







Jika sudah selesai segera kirimkan ke aplikasi WA Ibu guru ya sayang!

Demikian pembelajaran hari ini, semoga selalu dilimpahi ilmu yang bermanfaat. Tetap jaga kesehatan semoga pandemi segera berlalu dan kita bisa belajar bersma di sekolah lagi. 

Wassalaamualaikum wr wb

 

No comments:

Post a Comment

LATIHAN SOAL UJIAN SEKOLAH SENIN 13 MEI 2024

  Latihan Soal Ujian Sekolah (US) Hari/Tanggal : Senin 13 Mei 2024 Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia A. Pilihan Ganda Pilihlah jawaban yang ...